A CASE CONTROL STUDY OF FACTORS RELATED TO OBESITY AMONG ELEMENTARY SCHOOL CHILDREN IN BANYUWANGI SUB-DISTRICT
Journal Title: Kesmas Indonesia: jurnal ilmiah kesehatan masyarakat - Year 2025, Vol 17, Issue 1
Abstract
Obesitas adalah kondisi akumulasi lemak yang berlebihan di jaringan adiposa. Obesitas dari segi kesehatan merupakan salah satu penyakit salah gizi, sebagai akibat konsumsi makanan yang melebihi kebutuhannya. Obesitas pada masa kanak-kanak dikaitkan dengan berbagai komplikasi kesehatan yang serius dan peningkatan risiko timbulnya penyakit terkait secara prematur. Anak sekolah dasar termasuk kedalam kelompok usia yang berisiko terjadinya obesitas hingga dewasa. Terjadinya obesitas pada siswa sekolah dasar disebabkan oleh berbagai faktor, yaitu frekuensi konsumsi junk food dan aktivitas fisik siswa. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara frekuensi konsumsi junk food dan aktivitas fisik dengan kejadian obesitas pada anak SD kelas 1 di kecamatan Banyuwangi kabupaten Banyuwangi. Metode penelitian ini adalah observasional dengan pendekatan kuantitatif dan design study case control. Penelitian ini dilakukan pada 144 siswa SD Kecamatan Banyuwangi Kabupaten Banyuwangi. Data diperoleh dengan cara menyebarkan kuesioner kepada responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa responden dengan frekuensi konsumsi junk food sering sebesar 49,3% dan aktivitas fisik kurang sebesar 52,1%. Hasil uji statistik dengan menggunakan uji chi-square menunjukkan bahwa frekuensi konsumsi junk food (p value = 0,005 dan OR= 2,619) dan aktivitas fisik (p value =0,012 dan OR = 2,333), maka berhubungan dengan kejadian obesitas pada siswa SD Kecamatan Banyuwangi kabupaten Banyuwangi.
Authors and Affiliations
Wiwik Uliyani
KNOWLEDGE AND SKILLS IN THE USE OF FIRE EXTINGUISHERS THROUGH FIRE FIGHTING TRAINING FOR PRINTING WORKERS PT X KARANGANYAR
In manufacturing companies, the use of production equipment and facilities has the potential and risk of hazards that can occur at any time. There were 466 cases of building and residential fires in the 2019-2024 period....
PERSONAL HYGIENE AND HEALTHY BEHAVIOR TOWARD SCABIES INCIDENCE IN JEMBER REGENCY: A CROSS-SECTIONAL STUDY
This study aims to analyze the relationship between personal hygiene and behavior with scabies incidence among students (santri) in Khalafi and Salafiyah Islamic boarding schools in Jember Regency. This quantitative res...
OSTEOPOROSIS KNOWLEDGE, ATTITUDES, AND PRACTICES AMONG STUDENTS
Prevention of osteoporosis at a young age is very necessary. Evidence suggests that modifying some lifestyle habits can help reduce the incidence of osteoporosis. However, limited research has been conducted to assess kn...
ANALYSIS OF RISK FACTORS SUNTING IN CHILDREN AGED 0-24 MONTHS IN BANYUMAS REGENCY
Stunting is a chronic malnutrition problem. Stunting mainly occurs in the first 1000 days of life (0-23 months) and continues until the age of five. The purpose of the study was to analyze the risk factors for stunting i...
A EVALUATION OF THE LEVEL OF PATIENT SATISFACTION WITH PHARMACEUTICAL SERVICES IN THE INSTALLATION OF OUTPATIENT PHARMACY ISLAMIC HOSPITAL PURWOKERTO
Hospital is a comprehensive health service facility that includes inpatient, outpatient, and emergency services. Patient satisfaction is the perception of the patient that his expectations have been met, the purpose of t...